Text
Siap - Siap Jadi Juragan dari Budidaya Ikan Sapu -Sapu
Bagi penggemar ikan hias tentu tidak asing dengan ikan sapu-sapu. Ya, ikan yang sering kali di sebut ikan pembersih ini, adalah salah satu ikan hias yang di gemari. Bukan hanya bentuk dan warna ikannya yang cantik, tetapi juga karena ikan ini sangat mudah perawatannya. Oleh karena itu, bisnis budidaya kian sapu - sapu ini mendatangkan keuntungan yang besar.
Tidak tersedia versi lain